THE RED TURTLE (2016)




Wajar bila anda mengira "The Red Turtle" merupakan hasil adaptasi, sebab debut penyutradaraan film panjang Michael Dudok de Wit ini memang bagai berada dalam dimensi serupa folklore, termasuk bagi kita penonton Indonesia di mana kisah seorang pria menjumpai peristiwa magis sudah amat familiar. Tapi rupanya hasil kolaborasi dua rumah produksi, Studio Ghibli dan Wild Bunch ini merupakan hasil
Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama