Review AMD A10-7860K, Lebih Dingin Dengan Performa Yang Mumpuni

Review AMD A10-7860K, Lebih Dingin Dengan Performa Yang Mumpuni
A10-7860K, Lebih Dingin Dengan Performa Yang Mumpuni

Blognya-Asep - Suhu sebuah Processor menjadi salah satu faktor penentu keawetan dan performa sebuah PC, maka dari itu pemilihan Heatsink Processor tentu akan lebih baik jika memiliki putaran yang tinggi sehingga mampu menjaga tingkat dingin sebuah processor. Mendinginkan suhu processor bisa dibilang tidaklah mudah.

Cara Mendinginkan Processor

Pertama bisa dilakukan dengan cara mengurangi daya yang masuk ke processor, namun hal ini berefek pada performa processor tersebut.

Review AMD A10-7860K, Lebih Dingin Dengan Performa Yang Mumpuni

Kedua, Menggunakan Heatsink dan Fan PC yang lebih baik. Cara ini adalah cara yang terbaik untuk mendapatkan performa yang bagus dan suhu processor yang tetap dingin, kebanyakan orang menggunakan cara ini karena tidak ingin performa PC mereka menurun. Nah salah satu Produsen processor yaitu AMD telah meluncurkan produk terbaru untuk mendinginkan processornya yaitu AMD A10-7860K, berbeda dengan APU sebelumnya, AMD A10-7860K tampil dengan  performa dan pendinginan yang lebih baik.

AMD A10-7680K sendiri adalah processor APU yang memiliki 12 core, yang terdiri dari 4 CPU dan 8 GPU. Processor ini juga akan lebih baik jika dibekali dengan VGA Radeon R7, Grafik yang cukup mumpuni untuk memainkan game menengah seperti, DOTA 2 dan Counter-Strike: Global Offensive. Tidak hanya itu processor APU ini juga memiliki tingkat penggunaan yang lebih hemat dibandingkan APU yang sebelumnya.

Hal yang menarik bukanlah dari peningkatan performanya tapi kemampuan penekanan suhu pendinginan yang memberikan kesetabilan suhu yang dingin, penawaran kemampuan pendinginan yang diberikan lebih baik dibandingkan dengan APU sebelumnya. Meski memiliki body yang besar seperti pendahulunya, namun benda ini dibekali dengan fitur pendinginan yang bisa menekan suhu.

Fitur

  • Kipas yang memberikan penyaluran udara untuk mendinginkan processor
  • Sirip pendingin yang lebih tipis dan lebih kecil sehingga memudahkan udara untuk keluar masuknya udara
  • 2 Heatpipe terbuat tembaga yang memberikan penyaluran suhu dari penampang ke sirip.
Review AMD A10-7860K, Lebih Dingin Dengan Performa Yang Mumpuni

Berikut hasil dari Benchmark

Peningkatan yang signifikan saat pengujian kompresi file yang besar, A10-7860K menunjukan hasil yang telak berbeda dengan seri sebelumnya

+Kekurangan- Kekurangan
  • Dilengkapi pendingin baru dengan performa pendinginan sangat baik
  • Efisiensi daya dan performa lebih baik
  • Peningkatan keseluruhan performa kurang signifikan
Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama