SASARAN RESIKO DAN KONSEKUESI


Sasaran adalah sesuatu yang ingin dicapai baik secara individu maupun kelompok.
 Tahap – tahapnya :
-  Pelaksanaan.
-  Evaluasi

  Gangguan terhadap sasaran :

-  Menurunnya motivasi.
-  Pengaruh dari luar.
-  Berubahnya keadaan lingkungan.
-  Persiapan yang matang.
Strategi – strategi :

- Spesifik.
            Apa.
            Kenapa.
            Dimana.
Siapa.
      - Measurable ( bisa diukur ).
            Untuk menentukan sudah tercapai atau belum.
            Untuk mengontrol pencapaian tujuan.
-  Attainable.
-  Relevant.
- Time-bound.
        
Resiko adalah kemungkinan yang akan muncul dari perbuatan yang dilakukan.
  Manajemen resiko antara lain :
-          Identifikasi ancaman.
-          Identifikasi penyebab ancaman.
-          Tentukan resiko.
-          Tentukan langkah antisipasi.
  
   Apa yang kita lakukan pada resiko negatif :
-          Menghindari.
-          Menghadapi.
-          Menerima.
-          Dibagi-bagi. Jadi tidak dilakukan sendiri.
Apa yang kita lakukan pada resiko positif :
-          Diexploit / dimaksimalkan penggunaannya.
-          Share.
-          Entrance / meningkatkan.
-          Accept / menerima.
·         Konsekuensi Ã  akibat yang harus kita terima dari perbuatan yang kita lakukan.
Cara mencegahnya adalah :
-          Tuliskan apa yang menjadi sasaran anda.
-          Komitmen untuk konsistensi pada sasaran.
-          Motivasi = menjaga semangat terhadap sasaran anda.
-          Rencana cadangan = rencana antisipasi resiko.
-          Do the best = penyesalan berkurang ketika gagal.
-          Evaluasi = sebagai system kendali untuk memperbaiki kinerja.
-          Jangan lupa berdoa juga.
-          Positif thinking.
Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama